PROPOSAL
PENELITIAN TINDAKAN KELAS
I. JUDUL
PEMBELAJARAN KOMUNIKATIF:
SEBUAH PENDEKATAN DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERBICARA PADA KELAS VIII E MTs NEGERI ENDE
II. BIDANG KAJIAN
Pendekatan Pembelajaran Bahasa Inggris
III. PENDAHULUAN
Latar Belakang
Kebutuhan masyarakat Indonesia yang semakin tinggi terhadap pendidikan yang bermutu menunjukkan bahwa pendidikan telah menjadi salah satu pranata kehidupan yang kuat dan berwibawa, serta memiliki peranan yang sangat strategis dalam pembangunan peradaban bangsa Indonesia. Selalu didengung-dengungkan bahwa keberhasilan sebuah lembaga pendidikan selalu dikaitkan dengan kualitas lulusan yang diperoleh. Hadley (2001) menyebutkan bahwa output/mutu pendidikan akan baik bila ditunjang dengan kualitas proses yang baik pula. Tanpa adanya proses pembelajaran yang baik, tentu angan-angan kita untuk mendapatkan mutu lulusan yang baik akan sulit diperoleh.
selengkapnya klik disini
Tidak ada komentar:
Posting Komentar